Pemahaman holistik terhadap suatu gerakan tidaklah cukup. Aksi ke lingkungan harus diambil untuk melakukan koreksi gerakan ataupun sekedar mewujudkan gerakan yang diinginkan. Kami mengembangkan perangkat aktuasi seperti robot dan teknologi intervensi gerakan lainnya yang dapat mengintervensi proses gerakan di lingkungan
