Motion Sensing & data acquisition

Setiap gerakan perlu dideteksi dan ditangkap dengan presisi tinggi terlebih dahulu sebelum diolah lebih lanjut. Pada pilar ini kami mengembangkan metode untuk menangkap gerakan dengan sensor – sensor seperti kamera, getaran akustik, gyro, elektromiografi, dan lain semacamnya.